Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Kasub Bag.Kepegawaian dan Ortala
09Des
Cirebon, Senin 9 Desember 2024, Bertempat di Ruang Sidang Cakra Pengadilan Negeri Cirebon telah di laksanakan acara Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan Bapak Aris Suharyanto, S.H. Sebagai Kepala Sub. Bagian Kepegawaian, Organisasi dan Tatalaksana Pada Pengadilan Negeri Cirebon oleh Ketua Pengadilan Negeri
selengkapnya